Cara Mengatur Brightness / Kecerahan Layar Monitor di LINUX
Ketika kita selesai menginstall sistem operasi linux pada komputer atau laptop, kadang kala ada beberapa device kita yang tidak mau detect, misalnya tombol shortcut "Fn" (pada laptop) sehingga kita kesusahan ketika ingin mengakses feature-feature yang menggunakan tombol sortcut tersebut misalnya ingin menambah volume, mengaktifkan wifi dan mengatur kecerahan layar monitor kita. Yang akan kita bahas kali ini adalah bagaimana cara mengatur brightness pada layar monitor, dan berikut langkah-langkahnya:
1. Masuk terminal (Ctrl+Alt+T)
2. Ketikkan "lspci" untuk mengetahui device-device pci yang terpasang
Perhatikan gambar diatas, terlihat device VGA Graphics pada alamat "00:02.0"
3. Ketikkan perintah "sudo su" untuk hak akses super user, kemudian ketik lagi perintah dengan format
Tingkat kecerahan : 00(paling cerah) sampai dengan FF(paling redup)
ketik
untuk menyimpan tekan "Ctrl+X", kemudian tekan "Y" enter. Selesai
[Update]
Jika cara diatas tidak ada perubahan bisa menggunakan alternatif berikut:
Edit file "brightness",
1. Masuk terminal (Ctrl+Alt+T)
2. Ketikkan "lspci" untuk mengetahui device-device pci yang terpasang
Perhatikan gambar diatas, terlihat device VGA Graphics pada alamat "00:02.0"
3. Ketikkan perintah "sudo su" untuk hak akses super user, kemudian ketik lagi perintah dengan format
setpci (alamatVGA) -sContoh :F4.b=(tingkatkecerahan)
setpci -s 00:02.0 F4.b=aamaka kecerahan layar akan berubah sesuai tingkat kecerahan yang di masukkan
Tingkat kecerahan : 00(paling cerah) sampai dengan FF(paling redup)
00 01 02 03 . . . . . FB FC FD FE FFperintah setpci diatas hanya bersifat sementara, misalnya komputer kita restart maka kecerahan akan kembali seperti settingan semula, tetapi pasti ada triknya agar settingan kita bisa permanen, yaitu dengan memasukkan perintah setpci ke dalam start-up configuration, caranya:
ketik
sudo nano /etc/rc.localnah di sini kita tambahkan perintah setpci seperti gambar:
untuk menyimpan tekan "Ctrl+X", kemudian tekan "Y" enter. Selesai
[Update]
Jika cara diatas tidak ada perubahan bisa menggunakan alternatif berikut:
Edit file "brightness",
sudo gedit /sys/class/backlight/acpi_video0/brightnesskemudian ubah angka pada file tersebut kisaran 1-10 sesuai tingkat kecerahan yang anda inginkan, kemudian save dan restart komputer anda.
Cara Mengatur Brightness / Kecerahan Layar Monitor di LINUX
Reviewed by Aris Setyono
on
6/16/2012 01:19:00 PM
Rating:
Sangat berguna sekali gan informasinya salam kenal...
BalasHapussudah sesuai instruksi tetep nggak berubah gan T_T
BalasHapusTerimakasih sudah mampir gan...
BalasHapusKalau masih g berubah gunakan alternatif yang di bawah
tetep ga berubah gan dengan dua cara diatas
BalasHapusCoba yg ini gun.., cara mengatur Brightness linux :
BalasHapus1. Pada terminal ketik sudo gedit /etc/default/grub
2. Setelah memasukkan password akan muncul jendela gedit, kita tinggal edit parameter yang tadinya GRUB_CMDLINE_LINUX=”” menjadi GRUB_CMDLINE_LINUX=”acpi_backlight=vendor” kemudian simpan.
3. Ketik lagi pada terminal sudo update-grub
4. Restart komputer, kemudian bisa dilihat hasilnya...
akhirnya ketemu juga.. trims gan.. mata ga pedes lagi.. hehehe...
BalasHapus